Hangtuah Jakarta akan menjalani gim pertama IBL Playoffs 2025 kontra Dewa United Banten di GOR Ciracas, Jakarta Timur, Kamis (3/7).